Posted by Langkahku SEO on Thursday, September 4, 2014
Sitemap adalah alat bantu untuk para webmaster yang mempermudah dalam pengenalan
peta situs di dalam website/blog. Dengan begitu,mesin google akan lebih mudah menjelajah halaman-halaman yang ada di dalam website/blog.langsung saja kita masuk ke langkah-langkahnya.
1. Masuk Ke Blog Anda.
2. Masuk Ke Dashboard,Setelah Itu Klik
Laman.
3. Setelah Masuk, Ganti Compose Dengan HTML
4. Setelah Itu Masukkan Kode Di Bawah Ini.
<script src="https://www.dropbox.com/s/eqh208rl1kt07rg/Sitemaprev2.js"></script>
<script src="http://langkahkuseo.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>
Ganti Yang Diberi Warna Hitam Dengan LINK Anda.
5. Publikasikan,Dan Sitemap Siap Digunakan.
Title :
Cara Memasang Sitemap Di Blogger
Posted by :
Unknown
Published :
2014-09-04T08:42:00-07:00
Rating : 5
Reviewer : 99999 Reviews